Harian Ponorogo
Advertisement
  • Home
  • News
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Kriminal
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Kriminal
No Result
View All Result
Harian Ponorogo
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Kriminal
Home Pendidikan

Pemkab Ponorogo Siapkan Jalur Khusus Untuk Seniman Reog di UGM Dan UI

Jalur ini diharapkan bisa dilaksanakan tahun 2024 mendatang

Redaksi by Redaksi
20 December 2023
in Pendidikan
Pemkab Ponorogo Siapkan Jalur Khusus Untuk Seniman Reog di UGM Dan UI
190
SHARES
1.5k
VIEWS

Harian Ponorogo – Pemerintah Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, berencana menjalin kerja sama dengan Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Indonesia (UI) untuk memberikan jalur khusus bagi seniman reog.

Hal ini disampaikan Sekretaris Daerah Kabupaten Ponorogo, Agus Pranomo, dalam konsultasi publik dalam rangka Rapat Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2025-2045, Rabu (20/7/2023).

Baca Juga

Ponorogo: 20% Kursi Kepala Sekolah SD Kosong, Guru Ogah Ikut Seleksi

Teliti Wakaf Perusahaan Selama 1 Dekade, Dosen IAIN Ponorogo Sabet Gelar Guru Besar

“Kami sedang menggadeng UGM dan UI untuk menerima seniman reog yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi,” kata Agus.

Agus mengatakan, kerja sama ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas seniman reog Ponorogo.

Dengan pendidikan yang lebih tinggi, seniman reog diharapkan dapat mengembangkan seni reog secara lebih profesional.

“Kerja sama ini juga diharapkan dapat melestarikan seni reog Ponorogo yang merupakan salah satu warisan budaya Indonesia,” kata Agus.

Dalam kesempatan yang sama, Agus juga menekankan bahwa program kerja sama dengan perguruan tinggi negeri saat ini masih di lingkungan seniman reog Ponorogo yang ingin melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi negeri.

“Untuk sementara ya bekal kita dulu (seniman reog), tapi nanti saya harap bisa berkembang,” jelasnya.

Ia juga menekankan bahwa kerja sama tersebut diharapkan dapat segera dimulai tahun ajaran baru 2024 mendatang.

Artinya, seniman reog Ponorogo yang telah lulus pendidikan SMA sederajat dapat mendaftar di dua PTN kenamaan tersebut.

“Tahun ajaran 2024 saya rasa sudah bisa jalan untuk kerja samanya,” pungkasnya.

Tags: berita ponorogoJalur khususUGMUI

Post Terkait

Ponorogo: 20% Kursi Kepala Sekolah SD Kosong, Guru Ogah Ikut Seleksi
Pendidikan

Ponorogo: 20% Kursi Kepala Sekolah SD Kosong, Guru Ogah Ikut Seleksi

16 December 2023
Teliti Wakaf Perusahaan Selama 1 Dekade, Dosen IAIN Ponorogo Sabet Gelar Guru Besar
Pendidikan

Teliti Wakaf Perusahaan Selama 1 Dekade, Dosen IAIN Ponorogo Sabet Gelar Guru Besar

10 December 2023
Ponorogo Genjot Rata-Rata Lama Sekolah, Bupati Targetkan 12 Tahun
Pendidikan

Ponorogo Genjot Rata-Rata Lama Sekolah, Bupati Targetkan 12 Tahun

27 November 2023
Ponorogo Bersolek dengan Festival Literasi
Pendidikan

Ponorogo Bersolek dengan Festival Literasi

25 November 2023
Mana yang Harus Disiapkan Lebih Dulu, Dana Pensiun atau Dana Pendidikan Anak?
Pendidikan

Mana yang Harus Disiapkan Lebih Dulu, Dana Pensiun atau Dana Pendidikan Anak?

3 November 2023
Trenggalek Sahkan Raperda Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan Tangkal Radikalisme
Pendidikan

Trenggalek Sahkan Raperda Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan Tangkal Radikalisme

3 November 2023

Berita Populer

  • Nenek 70 Tahun Tewas Tertabrak saat Menyebrang di Ponorogo

    Nenek 70 Tahun Tewas Tertabrak saat Menyebrang di Ponorogo

    266 shares
    Share 106 Tweet 67
  • Ponorogo: Pengawas Proyek Jalan Kesugihan-Jenangan Ditahan

    214 shares
    Share 86 Tweet 54
  • Terungkap! Pengemis Asal Jombang Ternyata Tinggal di Hotel Ponorogo

    208 shares
    Share 83 Tweet 52
  • Ponorogo, Kota Reog yang Kaya Akan Mitos Mistis

    205 shares
    Share 82 Tweet 51
  • Pengendara Motor Di Ponorogo Kritis Usai Hindari Lubang Dan Tabrak Mobil

    202 shares
    Share 81 Tweet 51
  • Breaking News: Pemkab Ponorogo Ambil Langkah Tegas Atasi Pengamen

    199 shares
    Share 80 Tweet 50
  • Redaksi
  • Kontak
  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber

© 2023 Harian Ponorogo – All Rights Reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Budaya
  • Pendidikan
  • Kriminal

© 2023 Harian Ponorogo

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist